#DiRumahAja, Saat yang Tepat Membangun Kecintaan Membaca Pada Anak Usia Dini

Sejak pandemi Corona terjadi di Indonesia, himbauan untuk tetap di rumah atau stay at home penting ditaati masyarakat untuk memutus rantai penularan virus. Di sisi lain, berada di rumah dalam jangka waktu yang lama mungkin bisa terasa membosankan,…

Membanding-bandingkan Anak? Ini Dampak yang Orang Tua Perlu Tahu

"Nak, kamu itu mestinya rajin kayak si anu.. tuh lihat, dia suka bantu mamanya beres-beres. Kalau habis bangun tidur, kamarnya dibersihkan sendiri." "Rika, anak tetangga sebelah itu pinter banget ya. Kemarin baru lomba juara olimpiade matematika.…
,

Menyiapkan Lingkungan yang Aman Untuk Si Kecil Bereksplorasi

Semakin bertambah usia, si kecil semakin menunjukkan perkembangan motoriknya. Ketika baru lahir, si kecil mungkin menghabiskan sebagian besar waktunya untuk berbaring. Namun saat tumbuh semakin besar, ia sudah akan bisa merangkak, berdiri, bahkan…

Ini 5 Hal yang Perlu Dilakukan Orang Tua Untuk Mencegah Kejahatan Seksual Anak

Kemarin, seorang teman mengirimkan sebuah link berita berjudul Pembina Pramuka Cabuli 11 Murid SMP di Banyumas. Dari judul beritanya saja kita bisa mengetahui jelas kejadian apa yang diceritakan dalam berita tersebut. Saya geram ketika mengetahui…

Berat Badan Anakku Ideal Nggak Ya ?

“Anakku usianya baru tiga bulan udah 6,5 kilo lho berat badannya.” “Kalau anakku sudah 6 kilo, padahal usianya masuk dua bulan.” Pernah gak Mom mendengar teman kita menceritakan tentang berat badan anaknya, lalu secara otomatis…

Pornografi : Dampak dan Upaya Pencegahan

Dari sekelumit peran orang tua terhadap proses tumbuh kembang anak, melindungi anak dari hal-hal yang merusak dirinya adalah salah satu hal yang paling menantang, terlebih di zaman dimana teknologi berkembang canggih seperti saat ini. Anak-anak…

Yuk, Beri Kesempatan Beradaptasi Kepada Ibu Baru

Menjalani peran baru sebagai seorang ibu menyenangkan sekaligus menantang. Menyenangkan karena kita bisa menghabiskan waktu bersama si kecil untuk bermain bersama, memantau tumbuh kembangnya, dan belajar ilmu baru. Menjadi ibu juga merupakan…

Hindari Sikap Ini Meski Hanya Candaan

“Dek, inget ya kalau kamu nakal, nanti Mama lebih sayang ke Dek Aya, jadi nggak sayang kamu lagi.” Canda sepupu saya kepada anaknya, Riana, sambil mengelus-ngelus kepala anak saya, Aya, yang berada dalam gendongan. Sengaja ia menggoda Riana…

Saat Bayi Batuk Pilek, Ini Solusi yang Bisa Ibu Lakukan  

Kondisi imunitas bayi yang masih relatif lemah membuatnya cenderung rentan terserang penyakit yang disebabkan bakteri dan virus. Peran orang tua sangatlah vital untuk menjaga kesehatan bayi karena penyakit yang tidak berbahaya bagi orang dewasa…

Mewaspadai Dampak Negatif Breast Texting

Sebagai ibu yang sedang menjalani proses menyusui tentu tidak asing dengan aktivitas breast texting atau menyusui sambil main hape. Gak bisa dipungkiri saat menyusui itu godaan setannya intens banget. Saat si kecil sedang menyusui, kadang-kadang…

Ketika ASI Terlambat Keluar Pasca Melahirkan

Sistem kekebalan tubuh bayi baru lahir cenderung rentan sehingga seorang ibu akan mengupayakan hal-hal yang bisa menjaga kesehatan sang bayi yang baru lahir, salah satu caranya adalah melalui Inisiasi Menyusui Dini (IMD). Badan Kesheatan…
,

Pola Asuh : Pondasi Dasar Pembangunan Manusia

“It is easier to build strong child than to repair a broken man” Pendidikan merupakan suatu kebutuhan mutlak bagi manusia yang memiliki akal dan pikiran agar menjadi sosok yang beradab dan mampu bertindak dengan nilai-nilai kemanusiaan.…

Membaca Nyaring, Metode Menumbuhkan Fitrah Belajar Anak

Beberapa bulan lalu, suami memberikan saya buku berjudul "Membaca Nyaring" tulisan Roosie Setiawan. Buku ini menjelaskan manfaat membaca nyaring dan apa saja yang patut diperhatikan oleh orang tua saat membacakan buku pada anak. Temuan…

Agar Anak Cinta Membaca

“Yang istimewa dari sebuah buku, ia membawamu berkunjung ke berbagai tempat tanpa membuat kedua kakimu berpindah tempat.” (Jhumpa Lahiri) Sewaktu kecil, saya pernah mengunjungi rumah seorang teman yang ruang keluarganya memiliki sebuah…

Peran Orang Tua Bagi Fitrah Anak

Apa sih Peran Orang Tua ? Ya jelas lho merawat dan mendidik anak. Pertanyaan ini tentu sudah bisa dijawab oleh semua orang. Namun pertanyaan lebih dalam lagi kita patut renungkan. Merawat seperti apa? Mendidik seperti apa? Dan apa tujuan…

Menjadi Ibu 

Anak perempuan saya, Arundaya Nandira Lituhayu, lahir pada 25 Oktober 2018 lalu. Meski kami baru menjalani kebersamaan selama tak kurang dari dua bulan, kehadiran Aya menjadi perantara saya mempelajari banyak hal dalam hidup. Menjalani peran…

Mom Shaming : Tantangan Untuk Para New Mom

“Kok gendongnya gitu sih?” “Kok anaknya dikasih sufor, bukan ASI ?” “Kamu lama amat gantiin popoknya..” “Kok anaknya kurus, makannya kurang ya..” Pertanyaan dan komentar semacam itu kerap terlontar kepada seorang…

Tetap Tenang Saat Kelahiran Melewati HPL

Sekarang pas sembilan hari pasca melahirkan, I feel so much better now, alhamdulillah.. Dedek bayi juga makin lincah kian hari, sudah bisa merubah-rubah posisi tidur miring kanan kiri dan membongkar kain bedong. Saya mau share pengalaman…

Tips Mencegah Masuk Angin Untuk Ibu Hamil

Apakah selama kehamilan Moms sering mengalami masuk angin ? Kalau iya, berarti kita senasib. Hehe. Dalam sebulan terakhir selama hamil di trisemester pertama sudah empat kali saya mengalami masuk angin. Dua kali karena kehujanan, satu…

3 Alasan Asam Folat Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil

Kalau lihat iklan susu ibu hamil di televisi, zat bernama asam folat selalu ikut disebut. Zat ini memang terkandung dalam semua susu ibu hamil. Sebenarnya apa itu asam folat ? Dan mengapa zat ini begitu dianjurkan untuk ibu hamil ? Asam folat…